ALASANnews, PALU--Berbicara soal sembilan program Gubernur dan Wakil gubernur Sulteng yang di beri label 9 Berani.
Sebagus apapun itu, bila tidak ditunjang dengan kesiapan anggaran yang memadai rasa-rasa nya Program Anwar-Reny dipastikan tidak akan berjalan sempurna.
Maka untuk memastikan program Anwar Hafid berjalan sesuai keinginan gubernur terpilih itu dan dirasakan langsung ke masyarakat Sulawesi Tengah. AlasanNews coba menemui Rudi Dewanto SE. Jumat (14/3), Rudi Dewanto seusai malakukan kordinasi dengan jajaran Bank Sulteng.
Kepada AlasanNews.Rudi Dewanto mengatakan. Saat ini, gubernur Sulteng, telah membentuk tim penyusun anggaran.
Dan tim hingga saat ini sedang bekerja guna memastikan kesiapan kas daerah kita. Lima tahun ke depan.
Selaku Plt Kepala Badan Keuangan Daerah Sulawesi Tengah. Tentu saja kami harus mensuport rencana gubernur Sulteng menjadikan Sulteng Nambaso.
Dan kami yakin 5 tahun sembilan proram Berani akan terlaksana. Tambah Rudi, kita doakan saja setelah tim perumus bekerja, Insya Allah di bulan April 2025. RPJMD Sulteng dapat kita rampungkan.
Untuk selanjutnya akan di bicarakan di Legislatif dan Gubernur Sulteng, guna pengesahan anggaran belanja kita. Jadi seperti apa yang sering diucapkan gubernur, semua tidak ada yang berat jika kita mau gotong royong. Karena semua program untuk rakyat. Az